Keyword Spyglass: Software Riset dan Analisa Kata Kunci

review Keyword SpyglassKeyword Spyglass – Riset kata kunci merupakan hal yang paling rentan untuk menentukan kesusksesan suatu website dalam menghasilkan uang melalui internet karena hampir 90% para pembeli akan mencari suatu info tentang produk maupun jasa melalui mesin pencari seperti Google dan kawan-kawan sehingga ini sangat penting peranannya dalam sebuah bisnis online.

Anda boleh memiliki suatu produk atau jasa yang berkualitas serta menjual, namun jika Anda tidak memiliki kata kunci yang tepat, maka apa yang Anda jual melalui internet tidak akan memberikan hasil optimal bahkan bisa saja tidak ada yang membeli. Oleh karena itu, sangat penting melakukan pemilihan kata kunci yang tepat karena ini merupakan penentu keberhasilan sebuah website dalam mempromosikan suatu produk maupun jasa.

Inilah beberapa keuntungan jika pemilihan kata kunci dilakukan dengan tepat :

  • Website atau blog Anda akan mencapai ranking untuk kata kunci yang ditarget di mesin pencari Google lebih cepat.
  • Jumlah backlink yang dibutuhkan relatif sedikit untuk mencapai atau mempertahankan ranking yang Anda inginkan.
  • Anda akan mendapatkan ratusan pengunjung yang tertarget, dimana pengunjung ini siap untuk membeli apapun barang atau jasa yang Anda tawarkan.
  • Anda mendapatkan banyak uang dengan traffic yang tidak terlalu banyak, sedikit kerja, dan waktu luang yang berlimpah untuk orang yang Anda cintai, termasuk keluarga dan teman.

Bagi Anda yang saat ini selalu dipusingkan dengan pencarian dan pemilihan kata kunci yang tepat untuk bisnis online Anda baik itu masalah kata kuncinya, tingkat persaingannya dan waktu serta energi, kini telah hadir sebuah software bernama Keyword Spyglass untuk melakukan riset dan analisa kata kunci yang dibuat oleh sahabat saya Mohan Aksioma. Dengan software ini, maka kata kunci yang tepat dan terbaik akan mudah didapatkan tanpa perlu membuang banyak waktu dan energi.

Karena software Keyword Spyglass ini adalah buatan anak negeri, maka dari segi harga pun lebih terjangkau dibanding dengan software-software riset kata kunci lainnya yang berasal dari luar negeri seperti Market Samurai atau Micro Niche Finder. Berikut ini adalah fitur dan keunggulan yang ada pada software Keyword Spyglass :

  • Memeriksa secara otomatis faktor-faktor SEO seperti jumlah kompetisi, halaman real, dan page rank serta menilai beratnya persaingan dengan sistem Fuzzy Logic.
  • Dilengkapi pula dengan Exact Match Domain Checker yang memudahkan Anda untuk memilih domain name yang sesuai untuk kata kunci untuk memenangkan persaingan di search engine.
  • Untuk melihat persaingan lebih dalam, Keyword Spyglass dilengkapi dengan SEO Competition Module yang bertugas untuk menilai kompetisi dalam hal On-Page seperti struktur halaman dan Off-Page seperti jumlah Backlink.
  • Jumlah halaman persaingan untuk kata kunci yang bersangkutan.
  • Jumlah REAL halaman untuk kata kunci (ini adalah kompetitor Anda yang sebenarnya).
  • Page Rank dari kompetitor Anda di top 10 Google.
  • Komersialitas kata kunci dapat dilihat dari jumlah adword yang ada di Google terutama di halaman pertama.
  • Menilai secara instan kekuatan kompetisi secara keseluruhan (ini seperti memiliki ahli SEO disisi Anda).
  • Kemampuan untuk memilah kata kunci berdasarkan expert system sehingga Anda dapat secara langsung melihat kata kunci yang Anda inginkan.
  • Anda dapat mengekspor hasil ke dalam file dengan format CSV yang selanjutnya dapat Anda buka di Office Excel atau Open Office.
  • Anda dapat menganalisa pesaing Anda di negara tertentu Google (sangat berguna terutama bila Anda menargetkan pasar lokal selain US).
  • Keyword Spyglass dapat pula menunjukkan pada Anda domain apa yang masih tersedia sesuai dengan kaidah SEO.
  • Auto Rotating Proxy berfungsi untuk merotasi proxy yang telah dimasukkan dengan tujuan untuk menghindari blocking dari Google karena banyaknya permintaan query yang dilakukan software.
  • Multithreading berfungsi untuk mempercepat kinerja software dengan memecah proses analisa kata kunci menjadi sub-sub bagian dan melakukannya secara paralel.
  • Support untuk Google: US, UK, Jerman, Spain, Italy, dan Indonesia.

Software Keyword Spyglass ini merupakan desktop software untuk Windows dengan system requirements :

  • Microsoft Windows XP, Vista, 7, 2003, 2008
    (No test has been made for Mac)
  • RAM: 512MB
  • Microsoft .NET Framework 3.5

Cara penggunaannya pun cukup mudah karena disediakan tutorial berbentuk PDF dalam bahasa Indonesia yang juga ditambah dengan bonus-bonus lain yang berkualitas untuk membantu Anda dalam bisnis online seperti berikut ini :

  • Amazon Domination: on-page optimization
  • Tutorial Riset Kata Kunci untuk Pemula
  • PingzIt! – Fast Bulk Pinger
  • DomIndexer – Free Instant Backlinks

Untuk mengenerate kata kunci yang akan diriset dan dianalisa menggunakan software ini, Anda cukup menggunakan tool gratis milik Google yaitu Google Keyword Tool dengan menggunakan kata kunci dasar dengan mode exact match kemudian hasilnya anda download dalam bentu CSV file kemudian biarkan software keyword Spyglass ini melakukan tugasnya untuk memberikan Anda sebuah kata kunci yang paling mudah dan menguntungkan dari segi tingkat persaingannya maupun komersialitasnya.

Bagi Anda yang ingin melihat kilasan video dari Keyword Spyglass beraksi, silahkan tonton video yang saya buat berikut ini :

Bagi yang berminat memiliki software Keyword Spyglass ini, kebetulan mas Mohan memberikan harga spesial untuk Anda yaitu sebesar $17 saja dari harga normal sebesar $57. Ini berarti anda menghemat sebesar $40 untuk bisa mendapatkan software ini dan ini hanya berlaku sampai tanggal 5 Maret 2012. Untuk mendapatkan harga spesial ini, silahkan gunakan kode kupon : HANDOKOTANTRA

Silahkan kunjungi : http://keywordspyglass.com/id/ atau daftar langsung di : http://automaticbot.com/amember/signup

 

Harga ini adalah harga sekali bayar alias one time payment dimana pembayarannya bisa menggunakan transfer bank lokal seperti BCA selain menggunakan Paypal. Selain itu Anda akan mendapatkan update minor secara gratis tanpa biaya tambahan. Buruan dapatkan software Keyword Spyglass ini sebagai ujung tombak tempur Anda dalam berbisnis online.

32 pemikiran pada “Keyword Spyglass: Software Riset dan Analisa Kata Kunci”

  1. mas HANDOKO…
    payment successful USD17 to (paypal) [email protected]
    saya amat-amat newbie tapi punya keyakinan membeli software tersebut
    hanya kerana rekomendasi mas Handoko Tantra setelah sekian lama mengikuti
    perkembangan dunia online anda. plus… setiap minggu mendapat info berguna yang GRATIS melalui email 🙂

    Balas
  2. Saya ingin pesann sekarang hanya saja saya tdak punya paypal untuk membeli lansung. Saya mohon kiranya bisa di pasilitasi pembeliannya melalui pak Handokotantra. Mohon informasinya di email saya ini : idrus16pgriatgmail.com.

    Balas
  3. Makasih Mas atas tawarannya, tapi kemarin saya sudah beli langsung ke mas Mohan aksioma langsung dengan harga yang sama $17 juga. Btw software ini benar2 ampuh untuk research keyword… bagi yang pengen punya blog/website sukses harus punya software ini.

    Salam sukses

    Balas
  4. mas …. untuk yang produk mininichescraper.com apa ada kupon juga kah … !!! saya lagi kesengsem nih …. saya tertarik banget mas … tapi lag cari yang ada diskon atau potongan gitu … ???

    Balas
  5. Wah saya udah coba persis seperti video tutorial diatas kok nggak jalan ya mas? Padahal koneksi internet saya juga bagus. Tapi nggak ada satu keyword pun yang terproses. Mungkin ada settingan khusus untuk software ini? Jadi bingung. :S. Saya sudah tunggu sampai 1 jam dan saya coba berkali-kali dengan keyword yang berbeda. pake OS windows 7 64 bit. Apa mungkin software ini nggak compatible ya sama windows 7? Terimakasih, dan mohon jawabannya.

    Balas

Tinggalkan komentar